Kumpulan Materi Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) Kelas XII TKJ - Gagap Tech ID
Hai sobat, kali ini saya akan membagikan artikel tentang Materi Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) Kelas XII TKJ.
Materi Administrasi Sistem Jaringan (ASJ)
Kelas XII TKJ
1. Control Panel Hosting
- Control Panel Hosting
- Prinsip dan cara kerja Control Panel Hosting
- EHCP
- Cpanel
- Konfigurasi Cpanel Linux/FreeBSD dan Windows
- Prosedur pembuatan laporan konfigurasi Cpanel
2. Share Hosting Server
- Share hosting server/shared web hosting
- Prinsip dan cara kerja share hosting server/shared web hosting
- Konfigurasi share hosting server/shared web hosting Linux/FreeBSD
- Prosedur pembuatan laporan konfigurasi share hosting server/shared web hosting
3. Virtual Private Server
- Virtual Private Server
- Prinsip dan cara kerja Virtual Private Server
- Konfigurasi Virtual Private Server Linux/FreeBSD
- Prosedur pembuatan laporan konfigurasi Virtual Private Server
4. Dedicated Hosting Server
- Dedicated hosting Server
- Prinsip dan cara kerja dedicated hosting Server
- Cloud Computing – IaaS
- Cloud Computing – PaaS
- Cloud Computing - SaaS
- Konfigurasi dedicated hosting Server Linux/FreeBSD
- Prosedur pembuatan laporan konfigurasi dedicated hosting Server
5. VPN Server
- VPN Server
- Jenis VPN
- Prinsip dan cara kerja VPN Server
- Konfigurasi VPN Server Linux/FreeBSD
- Prosedur pembuatan laporan konfigurasi VPN Server
- 6. Sistem Kontrol Dan Monitoring
- Sistem kontrol dan monitoring
- Jenis sistem kontrol dan monitoring
- Prinsip dan cara kerja sistem kontrol dan monitoring
- Cacti
- TOP
- HTOP
- Wireshark
- Konfigurasi sistem kontrol dan monitoring Linux/FreeBSD
- Prosedur pembuatan laporan konfigurasi sistem kontrol dan monitoring
7. Sistem Keamanan Jaringan
- Keamanan jaringan
- Aspek utama keamanan jaringan
- Ancaman keamanan jaringan
- Teknik penyediaan layanan jaringan
- Jenis Keamanan jaringan pada tiap layer OSI
- SNORT
- Netcat
- NMAP
- OS Fingerprint
- Network scanner
- Konfigurasi sistem keamanan jaringan Linux/FreeBSD
- Prosedur pembuatan laporan konfigurasi sistem keamanan jaringan
8. Permasalahan Sistem Administrasi
- Prosedur dan teknik pemeriksaan permasalahan pada sistem administrasi
- Teknik perbaikan permasalahan pada sistem administrasi
- Prosedur pengecekan hasil perbaikan
- Prosedur pembuatan laporan hasil perbaikan pada sistem administrasi
Sekian artikel kali ini, semoga bisa bermanfaat bagi
sobat yang sedang belajar ataupun sedang mencari Materi Administrasi
Sistem Jaringan (ASJ) Kelas XII TKJ.
Masih
banyak lagi artikel-artikel lain yang akan saya bagikan di lain waktu.
Terima kasih atas kunjungannya, silahkan beri komentar, kritik ataupun
saran untuk mengembangkan blog sederhana ini.